Kamis, 20 Oktober 2011

Canine Distemper

Merupakan penyakit akut sampai subakut pada hewan yang menyerang bagian saluran pencernaan, pernafasan dan saraf pusat. CDV (Canine Distemper Virus) dapat di transmisikan melalui udara. Canine Distemper merupakan penyakit fatal. Penyakit ini biasanya sering menyerang hewan yang di bawah umur 1 Tahun.

Penyakit ini di tandai dengan demam, leukopenia, gangguan pencernaan serta komplikasi pneumonia dan gangguan saraf. Jika hewan sudah mengalami kejang-kejang, maka hewan tersebut mengalami penyebaran virus yang sudah mencapai ke otak dan merusak saraf.

Get Well Soon my lovely dog, KING-KING. I will Love you.

Tidak ada komentar: